Tiba-tiba sendal dan sepatu Moms jadi sempit? Bisa jadi hal ini karena Moms mengalami bengkak. Tenang Moms, bengkak merupakan kondisi yang umum terjadi saat hamil. Selama kaki bengkak tidak disertai gejala lain, hal ini bukan sesuatu yang perlu dikhawatirkan ya, Moms.
Bagian tubuh yang biasanya mengalami bengkak yaitu kaki, tangan,